Berita Terbaru Dunia Esport – Atlet Esports sedang gempar dengan kasus yang melibatkan mantan atlet esports dan seorang selebriti media sosial (selebgram) pada Selasa (23/4) malam. Ma Lee Faker Sang-hyeok kini di abadikan oleh Riot Games dalam dokumentasi besar game League of Legends bertajuk Hall of Legends. Kehadiran sosok Michael Jordan versinya sendiri di League of Legends menjadi kunci utama. Bahkan menjadi ikon dari game MOBA produksi Riot Games sendiri.1
Pengumuman pertama pemain pertama di Hall of Fame di umumkan saat pertandingan Gen.G. Melawan BLG di Mid-Season Invitational (MSI) 2024 yang di gelar Mei lalu. Jadi pengumuman ini merupakan endorsement dari Faker sebagai pro player pertama yang hadir di Hall of Legends. Untuk diabadikan sebagai ikon pengangkat level esports di League of Legends.
Sebagai hadiah menarik, Riot Games berkolaborasi dengan Mercedes Benz menghadiahkan Lee Faker sebuah Mercedes Benz AMG SL 63. Yang di kustomisasi khusus untuk pemain asal Korea Selatan ini. “Seiring dengan semakin banyaknya momentum esports. Kami di Mercedes Benz dengan senang hati memperluas peran kami sebagai mitra otomotif resmi dari semua acara. League of Legends Esports global ke Hall of Legends. Saya sangat senang menghormati Faker sebagai anggota pertama di sini,” jelasnya. Britta Seeger sebagai Anggota Dewan Manajemen Mercedes Benz Group AG, Pemasaran & Penjualan.
“Kami percaya bahwa Hall of Legends menandai langkah selanjutnya dalam kemitraan berkelanjutan kami dengan Riot Games. Mengikuti semua acara sebelumnya yang berfokus pada komunitas sukses dan tradisi yang d iciptakan bersama, seperti Championship Ring,” lanjutnya.
Kehadiran Hall of Legends di League of Legends juga menghadirkan Event Pass dalam game. Di mana kalian bisa melihat kisah seru di balik karir Faker. Pemain bisa mendapatkan item, koleksi, dan skin terkait event ini untuk mengabadikan Raja Iblis dari League of Legends. Informasi lebih lanjut mengenai konten dan acara akan di umumkan lebih mendalam pada pertengahan tahun 2024.